FESTIVAL SSB BINA TARUNA U-9
Bertempat di Lapangan Bea Cukai Rawamangun Jakarta tgl. 26-27 Nopember, pasukan U-9 SSB Kabomania mengikuti Festival yang secara keseluruhan diikuti 64 SSB se-Jabodetabek.
Bergabung satu group bersama :Indonesia Muda dan Tunas Menara, Kabomania tampil sebagai juara group setelah menang 5-0 atas IM dan meanag 1-0 atas Tunas Menara.
Di babak 32 besar menag adu finalty 2-0 dan terhenti di babak 16 besar kembali adu finalty 1-0 atas Petro Jabrix Kerawang.
FSSBOL U-11 & U-12
Beretempat di Bumi Perkemahan Jatinagor Kabupaten Sumedang 26-27 Nopember 5 orang Siswa Kabomania U-11 dan 12 berpartisipasi dalam Festival FOSSBOL 2011 mewakili Kabupaten Bogor.
Sayang dengan alasan kurangnya peserta, Panitia secara mendadak menyatukan kelompok usia 11 & 12, sehingga pertandingan menjadi tidak terlalu berjalan seimbang.
U-11 Kabupaten Bogor bergabung satu group bersama U-12 Buldozer dan U-12 Tunas Patriot, dengan hasil kalah 1-0 atas Buldozer dan menang 2-0 atas Tunas Patriot (pertandingan dihentikan, karena terjadi insiden pelanggaran keras dari pemain Tunas Patriot yang menyebabkan seorang Pemain Kabupaten Bogor cidera di bagian tangan). Team U-11 hanya bertanding di penyisihan karena kalah poin dari SSB Buldozer.
Team U-12 yang juga diikuti oleh 2 Siswa Kabomania, lebih baik hasilnya sehingga menjadi juara grup dan melaju sampai 8 besar, kalah adu finalti dari team Kota Bogor.
KOMPETISI ASSBI 2011 U-16
Bertempat di Stadion Ciracas 26 Nopember, Kabomania menjalani pertandingan pekan ke-2 menghadapi Indonesia Muda.
Kabomania berhasil memenangkan pertandingan dengan telak 8-1. Sehingga dari dua kali pertandingan Kabomania memenangkan semua pertandingan.
Kalsemen sementara bisa dilihat di website ASSBI :
www.ssbindonesia.com
Jadwal pertandingan selanjutnya:
- 2-3 Desember Festival U-11 SSB Bina Taruna
Ayo 2erus Berlatih Keras!!!!!!
KABAR BERITA
-
►
2014
(10)
- ► April 2014 (4)
- ► Maret 2014 (2)
- ► Februari 2014 (2)
- ► Januari 2014 (2)
-
►
2013
(33)
- ► Desember 2013 (5)
- ► November 2013 (3)
- ► Oktober 2013 (5)
- ► September 2013 (3)
- ► Agustus 2013 (1)
- ► April 2013 (2)
- ► Maret 2013 (1)
- ► Februari 2013 (1)
- ► Januari 2013 (3)
-
►
2012
(33)
- ► Desember 2012 (2)
- ► November 2012 (5)
- ► Oktober 2012 (3)
- ► September 2012 (1)
- ► April 2012 (6)
- ► Maret 2012 (4)
- ► Februari 2012 (3)
- ► Januari 2012 (3)
-
▼
2011
(43)
- ► Desember 2011 (5)
- ▼ November 2011 (3)
- ► Oktober 2011 (4)
- ► September 2011 (4)
- ► Agustus 2011 (3)
- ► April 2011 (4)
- ► Maret 2011 (6)
- ► Februari 2011 (4)
- ► Januari 2011 (2)
-
►
2010
(30)
- ► Desember 2010 (3)
- ► November 2010 (3)
- ► Oktober 2010 (8)
- ► September 2010 (3)
- ► Agustus 2010 (6)
- ► Maret 2010 (1)
-
►
2009
(7)
- ► Desember 2009 (1)
- ► November 2009 (1)
- ► Oktober 2009 (2)
- ► Agustus 2009 (1)
28 November 2011
23 November 2011
FESTIVAL FOSSBOL DAN SSB BINA TARUNA
FESTIVAL FOSSBOL TK. JAWA BARAT 2011
SSB Kabomanian diwakili 8 Siswanya yang lolos seleksi untuk mengikuti Festival FOSSBOL 2011 di Jatinangor Kabupaten Sumedang.
Setelah melewati tahap seleksi yang dilakukan Oleh Forum Komunikasi Sekolah Sepak Bola (FKSSB) Kabupaten Bogor di Lapangan SKB Keradenan pada hari Minggu 20 Nopember terpilih pemain sbb :
U-10 : Ganden dan Ikhsan
U-11 : Rafly, Pikri, Rama dan Bintang
U-12 : Dhimas dan Ferry
Menurut rencana pertandingan akan dilaksanakan di Bumi Perkemahan Jatianangor Sumedang tgl. 26 dan 27 Nopember 2011 untuk U-11 dan 12 serta U-10 akan ditentukan kemudian
FESTIVAL SSB BINA TARUNA 2011
SSB Kabomania akan mengikuti Festival di SSB Bina Taruna untuk kategoru U-9, 11 dan 13 dengan rincian sbb :
U-9
Bermain pada tgl. 26-27 Nopember berada satu grup bersama :
1. Indonesia Muda A
2. Tunas Menara
U-11
Sebagai unggulan bersama Bina Taruna, Villa 2000,JFA, ASIOP, Ragunan dan Pelita Jaya, Kabomania bermain pada tgl.3-4 Desember berada satu grup bersama :
1. Serpong Jaya
2. Cibinong Raya
3. Bina Taruna B
U-13
Bermain pada tgl. 10-11 Desember, berada satu grup bersama :
1. Bina Taruna
2. Ragunan
Ayo Siswa yang mengikuti FOSSBOL dan Festival SSB Bina Taruna berlatihlah lebih keras.
Semoga pada FOSSBOL dan Festival SSB Bina Taruna mendapat hasil maksimal!!!!
SSB Kabomanian diwakili 8 Siswanya yang lolos seleksi untuk mengikuti Festival FOSSBOL 2011 di Jatinangor Kabupaten Sumedang.
Setelah melewati tahap seleksi yang dilakukan Oleh Forum Komunikasi Sekolah Sepak Bola (FKSSB) Kabupaten Bogor di Lapangan SKB Keradenan pada hari Minggu 20 Nopember terpilih pemain sbb :
U-10 : Ganden dan Ikhsan
U-11 : Rafly, Pikri, Rama dan Bintang
U-12 : Dhimas dan Ferry
Menurut rencana pertandingan akan dilaksanakan di Bumi Perkemahan Jatianangor Sumedang tgl. 26 dan 27 Nopember 2011 untuk U-11 dan 12 serta U-10 akan ditentukan kemudian
FESTIVAL SSB BINA TARUNA 2011
SSB Kabomania akan mengikuti Festival di SSB Bina Taruna untuk kategoru U-9, 11 dan 13 dengan rincian sbb :
U-9
Bermain pada tgl. 26-27 Nopember berada satu grup bersama :
1. Indonesia Muda A
2. Tunas Menara
U-11
Sebagai unggulan bersama Bina Taruna, Villa 2000,JFA, ASIOP, Ragunan dan Pelita Jaya, Kabomania bermain pada tgl.3-4 Desember berada satu grup bersama :
1. Serpong Jaya
2. Cibinong Raya
3. Bina Taruna B
U-13
Bermain pada tgl. 10-11 Desember, berada satu grup bersama :
1. Bina Taruna
2. Ragunan
Ayo Siswa yang mengikuti FOSSBOL dan Festival SSB Bina Taruna berlatihlah lebih keras.
Semoga pada FOSSBOL dan Festival SSB Bina Taruna mendapat hasil maksimal!!!!
13 November 2011
PERSIAPAN TEAM KOMPETISI LIGA KOMPAS GRAMEDIA U-14 2011
Dalam tahapan persiapan mengarungi Kompetisi Liga Kompas Gramedia (KLKG) U-14 musim 2012, SSB Kabomania bertempat di Lapangan ARMED melakukan pertendingan persahabatan dengan Team KLKG Villa 2000.
Bermain 3X20 menit Kabomania berhasil mengendalikan pertandingan di ketiga babak sehingga pada tiap babak mengungguli Villa 2000 masing-masing 1-0, 3-1 dan 6-2.
Dengan menurunkan semua pemain yang berjumlah 25 orang Pelatih Kabomania Bung Ceppy dan pelatih fisik Bung Joko sudah menemukan gambaran kekuatan yang nantinya akan turun dalam mengarungi lebih kurang 6 bulan masa kompetisi.
Dengan kekuatan pemain kombinasi kelahiran 1998 dan 1999 materi kali ini dirasakan akan bisa lebih berprestasi seperti pada musim kompetisi 2011 yang menduduki peringkat ke-3 dari 16 SSB.
Minggu depan ditempat yang sama Kabomania kembali kedatangan team KLKG yang kini dari SSB Laskar Muda Jakarta.
Ayo kamu BISA!!!!
Bravo KABOMANIA!!!
Bermain 3X20 menit Kabomania berhasil mengendalikan pertandingan di ketiga babak sehingga pada tiap babak mengungguli Villa 2000 masing-masing 1-0, 3-1 dan 6-2.
Dengan menurunkan semua pemain yang berjumlah 25 orang Pelatih Kabomania Bung Ceppy dan pelatih fisik Bung Joko sudah menemukan gambaran kekuatan yang nantinya akan turun dalam mengarungi lebih kurang 6 bulan masa kompetisi.
Dengan kekuatan pemain kombinasi kelahiran 1998 dan 1999 materi kali ini dirasakan akan bisa lebih berprestasi seperti pada musim kompetisi 2011 yang menduduki peringkat ke-3 dari 16 SSB.
Minggu depan ditempat yang sama Kabomania kembali kedatangan team KLKG yang kini dari SSB Laskar Muda Jakarta.
Ayo kamu BISA!!!!
Bravo KABOMANIA!!!
Langganan:
Postingan (Atom)